Werder 3-2 Dortmund
Masa-masa buruk Borussia Dortmund masih berlanjut hingga pekan ini. Kali ini skuad besutan Lucien Favre terpaksa ditundukan saat berhadapan dengan Werder Bremen di kompetisi DFB Pokal musim 2019/2020. Pertandingan antara kedua tim, Werder Bremen dan Borussia Dortmund pada pertengahan pekan kali ini sebagai laga lanjutan di babak kuarter final DFB Pokal musim 2019/2020.
Pemenang di laga pada pekan ini akan melaju ke babak perempat final di kompetisi bergengsi untuk regional Jerman tersebut. Sayangnya, langkah Borussia Dortmund justru harus ditundukan oleh pasukan Florian Kohfeldt. Werder Bremen berhasil mencuri kemenangan dengan skor tipis 3-2 di laga kandang. Kemenangan yang membuat Marco Reus dan kawan-kawan pulang dengan tangan hampa dan tertendang keluar dari DFB Pokal musim 2019/2020.
Werder Bremen dan Borussia Dortmund berhadapan untuk salah satu laga penentu di DFB Pokal musim 2019/2020. Kedua tim berhadapan di babak kuarter final DFB Pokal musim 2019/2020, dan berjibaku untuk mendapatkan tiket menuju ke tingkatan berikutnya di kompetisi bergengsi untuk regional Jerman ini. Werder Bremen dan Borussia Dortmund berhadapan satu sama lain untuk laga di hari Rabu, 5 Februari 2020 pukul 2:45 dini hari waktu Indonesai Barat. Niklas Moisander dan kawan-kawan meladeni tantangan dari skuad Borussia Dortmund untuk babak kuarter final DFB Pokal musim 2019/2020 di markas besar Weser-Stadion, Bremen, Jerman.
Pertandingan untuk babak kuarter final DFB Pokal musim 2019/2020 ini memang awalnya digadang-gadang akan memberi keuntungan untuk Borussia Dortmund. Terutama setelah aksi apik yang mulai diperlihatkan Marco Reus dan kawan-kawan dalam beberapa pertandingan terakhir. Sama sekali tak heran bila tim tamu, BVB Borussia Dortmund yang diharapkan untuk menang dan melaju ke babak perempat final di DFB Pokal musim 2019/2020. Sayangnya hasil pertandingan justru memberikan skor sebaliknya. Tak hanya Borussia Dortmund ditundukan Werder Bremen di laga tandang di Weser-Stadion. Niklas Moisander dan kawan-kawan pun dengan aksi terbaik mereka, menendang keluar pasukan beustan Lucien Favre tersebut dari kompetisi DFB Pokal musim 2019/2020 ini.
Laga yang menghadapkan antara Werder Bremen dan Borussia Dortmund kali ini memang seharusnya menjadi momentum manis untuk tim tamu. Meski akhirnya, pasukan asuhan Florian Kohfeldt mencuri skor dari sang tim elite di Bundesliga Jerman. Davie Selke mencuri gol lebih dulu ke kandang Borussia Dortmund yang dijaga oleh Marwin Hitz. Keunggulan dari Werder Bremen lantas digandakan oleh Leonardo Bittencourt di babak pertama. Keunggulan di babak pertama ini sempat dicuri oleh Borussia Dortmund, dengan gol dari Erling Braut Håland dan Giovanni Reyna. Sayangnya, lesakan bola dari Milot Rashica mengunci kemenangan Werder Bremen. Laga 90 menit ini pun ditutup dengan keunggulan untuk skuad Niklas Moisander dan kawan-kawan.
Kemenangan Werder Bremen di pertandingan kali ini memang penuh dengan perjuangan. Terutama setelah Borussia Dortmund menguasai lebih dari 75 persen laju bola. Dominasi permainan dan laju bola dari Marco Reus dan kawan-kawan memang menyulitkan tim tuan rumah. Terutama, seperti nampak dari statistik usai pertandingan, Borussia Dortmund juga menguasai serangan. Pemain lini depan di skuad besutan Lucien Favre ini menguasai hingga 20 serangan ke arah Werder Bremen. Sedangkan tim tuan rumah hanya melesakkan 9 kali serangan, dengan 3 diantaranya menjadi gol. Dari 20 serangan Borussia Dortmund, dua diantaranya menjadi gol ke dalam jala gawang yang dijaga oleh Jiří Pavlenka.
Pertandingan antara Werder Bremen dan Borussia Dortmund berlangsung dengan panas. Pasukan tim tamu BVB bermain dengan sangat menekan sejak di menit pertama. Borussia Dortmund tak hanya menguasai laju bola melalui aksi apik Julian Brandt saja. Melainkan juga menguasai serangan ke arah tim tuan rumah. Meski Borussia Dortmund bermain menekan, pada menit ke-16 Davie Selke justru mendapatkan kesempatan manis. Davie Selke membawa bola yang dikuasai tepat ke dalam jantung gawang Borussia Dortmund, yang dijaga oleh Marwin Hitz. Gol dari pemain striker unggulan ini memberi skor 1-0 untuk Werder Bremen di 16 menit awal pertandingan.
Keunggulan Werder Bremen masih berlanjut di menit ke-30. Kali ini aksi apik dari Leonardo Bittencourt, yang baru saja 7 menit sebelumnya mendapatkan acungan kartu kuning dari wasit. Gol kedua dari Leonardo Bittencourt menutup babak pertama dengan keunggulan untuk Werder Bremen.
Tim tamu mulai meningkatkan permainan di babak kedua. Borussia Dortmund bermain dengan lebih menekan hingga di menit ke-67, kerjasama antara Julian Brandt dan Erling Braut Håland memberi keunggulan. Umpan dari Julian Brandt disambut menjadi gol oleh Erling Braut Håland. Sayangnya keunggulan 2-1 untuk Borussia Dortmund tak bertahan lama. Selang 3 menit, sodoran bola Yuya Osako untuk Milot Rashica membawa Werder Bremen unggul dengan skor 3-1. Permainan dari kedua tim yang semakin memuncak mencapai akhir saat Julian Brandt kembali membuka kesempatan. Kali ini sodoran bola dari Julian Brandt dimanfaatkan dengan manis oleh Giovanni Reyna. Sepakan dari sang pemain membawa skor 3-2 untuk kedua tim. Angka yang bertahan sampai akhir menit ke-90 pertandingan DFB Pokal 2019/2020 ini.
Pertandingan Berikutnya
Werder Bremen akan bertemu Union Berlin pada 8 Februari nanti. Sedangkan Dortmund akan berlaga ke markas Bayer Leverkusen.
Ikuti terus Bundesliga di SBOBET dan juga judi DFB pokal.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan