Chelsea vs Leicester City
Persaingan ketat pun terjadi di klasemen papan atas untuk merebutkan gelar juara liga Inggris musim ini. Akhir pekan nanti liga Inggris telah memasuki pekan ke-18, dimana pada pekan tersebut akan ada pertandingan antara Chelsea vs Leicester City. Siapa yang akan menang? Lihat prediksi SBOBET di sini.
Pertandingan antara Chelsea vs Leicester City akan berlangsung di Stadion Stamford Bridge pada hari Sabtu (22/12/2018) pkl 22:00 WIB. Pertandingan antara kedua tim tersebut bisa dibilang merupakan laga yang sangat menarik untuk diikuti pada akhir pekan nanti. Pasalnya Chelsea sejauh ini bersama pelatih barunya, Maurizio Sarri tampil cukup memuaskan sepanjang musim ini. Performa Chelsea sejauh ini sangat luar biasa sehingga di setiap pertandingannya Chelsea selalu melakukan inovasi terhadap taktik permainannya dengan tujuan dapat memenangkan pertandingan tersebut.
Maurizio Sarri merupakan pelatih yang tidak terlalu buruk bagi Chelsea. Berpindah dari Serie A ke liga Inggris tentu merupakan hal yang berbeda, namun Sarri dapat melakukan tugasnya dengan baik. Di sisi lain, tim tamu, Leicester City walau musim ini tampil tidak terlalu konsisten namun tim ini pernah mengukir sejarah dalam liga Inggris.
Di bawah asuhan Maurizio Sarri, Chelsea sempat mendapatkan rekor sebagai salah satu tim tak terkalahkan pada awal-awal musim. Namun rekor tersebut terhenti pada pekan ke-13 saat bertandang ke markas Tottenham. Saat itu Chelsea terpaksa harus kalah dari Tottenham dengan skor 3-1. Namun walapun begitu, sejauh ini performa Chelsea tampak membaik dari pertandingan ke pertandingan.
Sempat kalah dari Wolves dengan skor 2-1, Maurizio Sarri berhasil memperbaikinya saat menjamu sang juara bertahan, Manchester City, di Stamford Bridge. Sarri berhasil membawa timnya menang atas City dengan skor 2-0 tanpa balas. Lalu pada pekan kemarin Chelsea juga berhasil mendapatkan kemenangan saat bertandang ke markas Brighton dengan skor tipis 2-1. Dua kali kemenangan berturut-turut tersebut tentu menjadi modal yang bagus bagi Chelsea pada akhir pekan nanti.
Di sisi lain, Leicester City tampak mengalami musim ini dengan tidak terlalu memuaskan. Padahal Leicester City sempat mengukir sejarah di liga Inggris dengan berhasil menjuarai kompetisi ini pada musim 2015/2016 lalu. Namun setelah itu Leicester City seakan-akan redup seiring berjalannya waktu. Musim ini, performa Leicester pun juga tidak terlalu terlihat baik. Pada pekan kemarin, mereka harus rela dikalahkan oleh Crystal Palace dengan skor 1-0. Hasil tersebut tentu bukanlah modal yang bagus untuk dibawa ke Stamford Bridge pada akhir pekan nanti.
Berkat hasil tersebut, saat ini Leicester City berada di posisi 12 dengan total 22 poin. Sementara itu Chelsea berada di posisi 4 klasemen dengan total 37 poin. Chelsea memiliki kans yang tinggi untuk memenangkan pertandingan pada akhir pekan nanti.
Menjamu Leicester, Maurizio Sarri tentu akan mengerahkan skuad terbaiknya di Stamford Bridge nanti. Untuk lini depan, Sarri tampaknya mempercayai Alvaro Morata untuk dimainkan sejak menit awal pertandingan. Sejauh ini walau Morata belum menunjukkan performa terbaiknya, namun striker asal Spanyol ini kerapkali dijadikan starting line up oleh Sarri. Hingga sejauh ini, Morata berhasil mengemas 7 gol dalam semua kompetisi bersama Chelsea. Selain Morata, Chelsea juga masih mempunya striker seperti Oliver Giroud.
Pada posisi gelandang, Eden Hazard tentu akan dipercaya oleh Sarri untuk bermain sejak menit awal pertandingan. Pemain asal Belgia ini tampil sangat luar biasa dengan gaya permainannya yang memiliki kualitas tinggi. Hazard kerapkali menyusahkan barisan pertahanan lawan dengan dribblingnya yang sangat kencang. Tak heran apabila Hazard kerapkali disandingkan dengan pemain seperti Messi dan CR7. Sejauh ini Hazard berhasil mengemas 10 gol dan 9 assist dalam semua kompetisi bersama Chelsea.
Selain Hazard, lini tengah Chelsea juga akan diisi oleh pemain seperti Jorginho, Kovacic, Willian, serta Kante. Para pemain gelandang Chelsea tersebut memiliki kecerdasan dalam membangun serangan serta akurasi umpan yang sangat tinggi. Pada posisi bertahan, Chelsea memiliki bek-bek tangguh seperti David Luiz serta Antonio Rudiger. Ditambah dengan Marcos Alonso yang kerapkali membantu pertahanan Chelsea serta penjaga gawang seperti Kepa Arrizabalaga.
Sementara itu pada kubu Leicester, Jamie Vardy tentu akan menjadi ujung tombak bagi pasukan Claude Puel. Vardy sempat menggegerkan dunia sepak bola dengan ketajamannya sebagai seorang striker. Pada posisi gelandang James Maddison serta Demarai Gray akan mereportkan barisan pertahanan Chelsea. Kedua gelandang tersebut sangat lihai dalam mengasah si kulit bundar.
Head to Head
Pertemuan terakhir antara Chelsea vs Leicester City terjadi pada tanggal 18 Maret lalu di Piala FA. Pada pertandingan tersebut, Chelsea berhasil mengalahkan Leicester dengan skor tipis 2-1.
Sedangkan di Liga Inggris musim lalu, saat Chelsea bertandang ke markas Leicester, mereka berhasil menang 1-2. Dan di kandang sendiri, Chelsea hanya bermain imbang 0-0 lawan Leicester.
Tips Taruhan
Chelsea vs Leicester City | 1X2 Chelsea @1.33 | |
22 Desember 2018, 22:00 WIB |
Jika dilihat dari performa akhir-akhir ini dari kedua tim, laga nanti diprediksi akan dimenangkan oleh Chelsea dengan skor 3-0. Stamford Bridge tentu akan tidak ramah terhadap Leicester City.
PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI () TARUHAN KAMI: | |||
---|---|---|---|
= €20 (SANGAT YAKIN) | = €10 (YAKIN) | = €5 (CUKUP YAKIN) |
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan