Bayern Munich vs Mainz
Sejak awal pekan lalu Bundesliga telah sukses menyajikan berbagai pertandingan seru dengan persaingan yang ketat antara klub Jerman sehingga hal tersebut membuat Bundesliga tidak membosankan untuk dilihat. Pada akhir pekan ini Bundesliga telah memasuki pekan ke-3, dimana pada pekan tersebut akan tersaji pertandingan antara Bayern Munchen vs Mainz 05.
Pertandingan antara Bayern Munchen vs Mainz 05 akan berlangsung di Allianz Arena pada hari Sabtu (31/08/2019) pkl 20.30 WIB. Bermain sebagai tim tuan rumah, Bayern Munchen tentu akan memaksimalkan laga pada akhir pekan nanti. Seperti yang kita ketahui, Bayern Munchen saat ini berstatus sebagai sang juara bertahan Bundesliga. Dengan kemampuannya tentu mereka akan berusaha semaksimal mungkin untuk mempertahankan gelar juaranya pada musim ini.
Terlebih pada akhir pekan nanti mereka akan bermain sebagai tuan rumah dan lawan yang akan mereka hadapi adalah Mainz 05. Mainz 05 bisa dibilang merupakan klub yang tidak terlalu menonjol sejauh ini di kompetisi Bundesliga. Tentu menjadi sebuah musibah bagi mereka tatkala harus bertandang ke Allianz Arena pada akhir pekan nanti. Pasukan Sandro Schwarz tersebut tentu harus mengeluarkan kemampuan terbaiknya agar tidak dibantai oleh Bayern Munchen akhir pekan nanti.
Bayern Munchen tentu akan mengerahkan kemampuan terbaiknya supaya mendapatkan tiga poin pada akhir pekan nanti. Menjamu tim sekelas Mainz 05, pasukan Niko Kovac tentu akan sangat percaya diri dan akan berhasil mengalahkan tamunya. Kendati demikian, di pekan pertamanya Bayern Munchen mendapatkan hasil yang kurang memuaskan.
Menjamu Hertha Berlin,Bayern Munchen hanya mampu bermain imbang dengan skor 2-2. Namun walaupun di pekan pertama Bayern Munchen hanya mampu mendapatkan 1 poin, pada pekan kedua mereka langsung bermain agresif dan berhasil mengalahkan Schalke dengan skor 3-0. Robert Lewandowski berhasil mencetak hattrick pada pertandingan tersebut sekaligus membawa Bayern Munchen kepada kemenangan. Hasil tersebut tentu merupakan modal yang bagus jelang laga melawan Mainz 05 nanti.
Sementara itu di sisi lain Mainz 05 akan menghadapi pertandingan yang berat pada akhir pekan nanti karena harus berhadapan dengan sang juara bertahan, Bayern Munchen. Selain itu, sejauh ini Mainz 05 mendapatkan hasil yang sangat mengecewakan. Bagaimana tidak, dalam dua pekan lalu, pasukan Sandro Schwarz tersebut sama sekali belum mendapatkan kemenangan alias mendapatkan dua kali kekalahan beruntun. Hasil tersebut tentu membuat mereka menjadi juru kunci klasemen Bundesliga sementara. Sedangkan pada akhir pekan nanti mereka akan menghadapi klub sekelas Bayern Munchen.
Dari hasil yang diraih oleh kedua tim tersebut, saat ini Bayern Munchen berada di posisi 6 dengan 4 poin, sedangkan Mainz 05 berada di posisi 18 dengan 0 poin. Dengan hasil yang diraih tersebut, Bayern Munchen tentu sangat diunggulkan untuk dapat memenangkan laga pada akhir pekan nanti. Pasalnya sang juara bertahan sedang dalam performa terbaiknya sehingga mereka tidak akan segan-segan untuk membantai Mainz 05.
Bermain di markas sendiri, Niko Kovac tentu akan mengerahkan skuad terbaiknya demi mendapatkan tiga poin pada akhir pekan nanti. Di posisi lini depa, Kovac sudah pasti akan memainkan seorang striker sekelas Robert Lewandowski. Striker asal Polandia tersebut tentu kualitasnya sudah tidak diragukan lagi. Keganasannya dalam menyerang barisan pertahanan lawan membuat Lewandowski menjadi striker yang sangat ditakuti oleh lawan. Bahkan pada pekan lalu Robert Lewandowski berhasil mencetak hattrick ketika menghadapi Schalke 04. Selain Lewandowski, lini depan Bayern Munchen juga akan diisi oleh Serge Gnabry dan Kingsley Coman. Kedua pemain tersebut akan menjadi pendamping yang bagus untuk Lewandowski.
Lalu di posisi lini tengah, Bayern Munchen memiliki gelandang sekelas Thomas Muller dan Joshua Kimmich. Selain itu masih ada nama-nama sekelas Philippe Coutinho dan Javi Martinez yang akan mengisi lini tengah Bayern Munchen. Sedangkan di lini pertahanan, Bayern Munchen memiliki bek sekelas Benjamin Pavard dan David Alaba. Kedua bek tersebut sangat disiplin dan solid.
Sementara itu pada kubu Mainz 05 mereka akan memainkan seorang striker sekelas Robin Quaison. Striker asal Swedia tersebut terbilang sangat tajam dalam mencetak gol. Quaison memiliki insting dalam mencari ruang dengan sangat baik. Selain Quaison, lini depan Mainz 05 juga akan diisi oleh pemain seperti Karim Onisiwo. Pemain tersebut akan menjadi rekan yang bagus bagi Quaison.
Lalu di posisi lini tengah, Mainz memiliki gelandang sekelas Jean-Paul Boetius. Pemain asal Belanda tersebut sangat cekatan dalam melakukan serangan dengan umpannya yang akurat serta pergerakannya yang lincah. Selain Boetius, lini tengah Mainz juga akan diisi oleh Pierre Kunde dan Levin Oztunali. Sedangkan di lini pertahanan ada nama-nama seperti Aaron Martin dan Alexander Hack.
Head to Head
Pertemuan terakhir antara Bayern Munchen vs Mainz 05 berlangsung pada tanggal 18 Maret 2019. Pada pertandingan tersebut Bayern Munchen berhasil membantai Mainz 05 dengan skor 6-0.
Total kedua tim bertemu 27 kali dan Bayern menang sebanyak 20 kali.
Tips Taruhan
Bayern Munich vs Mainz | 1X2 Babak 1 Bayern Munich @1.37 | |
31 Agustus 2019, 20:30 WIB |
Kemenangan adalah target yang harus dicapai oleh Bayern. Diprediksi pada pertandingan nanti Bayern Munchen akan kembali menang dengan skor telak 3-0.
PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI () TARUHAN KAMI: | |||
---|---|---|---|
= €20 (SANGAT YAKIN) | = €10 (YAKIN) | = €5 (CUKUP YAKIN) |
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan
Ikuti kami di Facebook, Twitter, Instagram dan Youtube