Red Star Belgrade vs Liverpool
Liga champions akan mulai hadir kembali menghibur para pecinta sepak bola pada tengah pekan nanti. Kompetisi kasta tertinggi di Eropa tersebut selalu menyajikan pertandingan yang menarik sehingga tak akan bosan saat mengikutinya. Liga champions baru saja memasuki babak fase grup, dan pada tengah pekan nanti sudah memasuki pertandingan ke-4. Pada pertandingan ke-4 nanti di grup C akan mempertemukan Red Star vs Liverpool dalam laga lanjutan babak fase grup liga champions.
Pertandingan antara Red Star Belgrade vs Liverpool akan diselenggarakan di Stadion Rajko Mitic pada hari Rabu (07/11/2018) pkl 00:55 dini hari WIB. Red Star yang sebelumnya kalah telak dari Liverpool di Anfield dengan skor 4-0 tanpa balas tentu memiliki kesempatan untuk membalaskan dendamnya tersebut saat pertandingan nanti di Stadion Rajko Mitic.
Namun hal tersebut tentu saja tidak semudah yang dibayangkan. Liverpool saat ini sangat tangguh sekali baik di laga domestik maupun di liga champions. Dengan performa Liverpool yang sangat bagus tersebut, tentu Red Star Belgrade harus mewaspadai pergerakan pasukan Jurgen Klopp di Rajko Mitic nanti. Pasalnya apabila tidak berhati-hati, maka bisa jadi Red Star akan dibantai lagi oleh Liverpool kembali, dan lebih parahnya lagi di markas Red Star sendiri.
Red Star Belgrade tampak ganas sekali saat bermain di laga domestik. Red Star yang tergabung dalam liga Serbia pada musim ini berhasil mengokohkan diri di puncak klasemen dan membuat jarak yang cukup jauh dari tim yang berada di posisi 2. Keganasannya di laga domestik tampaknya tidak berlangsung saat menjalani liga champions. Berada satu grup bersama Liverpool, Napoli, serta PSG membuat laga babak fase grup Red Star di liga champions sangat berantakan. Red Star terpaksa harus kalah dari PSG dan Liverpool dengan skor yang sangat telak. Saat melawan PSG, Red Star harus kalah dengan skor 6-1. Dari 3 pertandingan, Red Star hanya meraih 1 hasil seri saat melawan Napoli, sisanya pasukan Vladan Milojevic tersebut mendapatkan kekalahan.
Hasil buruk yang menimpa Red Star di babak fase grup membuat Liverpool semakin percaya diri saat bertandang ke markas Red Star nanti. Pasukan Jurgen Klopp tersebut tampil sangat buas saat menjalani laga fase grup liga champions. Pada pertandingan pertamanya saja, mereka berhasil menang atas tim raksasa Prancis, PSG, dengan skor tipis 3-2.
Walau pada pertandingan kedua mereka harus kalah dari Napoli dengan skor, 1-0, namun pada pertandingan selanjutnya Liverpool berhasil membantai Red Star dengan skor 4-0. Hasil 4-0 tersebut tidak menutup kemungkinan akan terulang kembali pada pertandingan nanti di markas Red Star.
Hingga pertandingan ke-3 kemarin Liverpool masih berada di puncak klasemen grup C dengan total 6 poin. Sementara Red Star yang baru mendapatkan 1 kali hasil seri harus rela berada di posisi 4 klasemen grup C dengan total 1 poin. Kemungkinan Red Star untuk lolos ke babak 16 besar sangat kecil.
Jurgen Klopp tentu saja harus memikirkan rotasi pemain saat menghadapi liga champions nanti. Pasalnya Liverpool harus menghadapi liga Inggris pada akhir pekan nanti sehingga para pemain tidak akan kecapekan. Walau begitu, tampaknya trio lini depan Liverpool akan dimainkan sejak menit awal pertandingan saat bertandang ke Serbia nanti. Sadio Mane, Roberto Firmino, dan Mohammed Salah merupakan tiga pemain kunci bagi Liverpool. Ketiga pemain tersebut sangat subur musim lalu, bahkan awal musim ini. Namun sepertinya ketiga pemain tersebut tidak akan bermain sepenuhnya pada pertandingan melawan Red Star nanti. Jurgen Klopp harus memikirkan rotasi pemain yang pas agar para pemain tidak merasa lelah.
Lalu pada posisi gelandang, Xherdan Shaqiri sepertinya akan dimainkan pada laga melawan Red Star nanti. Gelandang asal Denmark tersebut memiliki tendangan yang cukup membahayakan serta dribbling yang sangat cepat. Shaqiri pun terbilang jarang bermain untuk Liverpool di liga Inggris. Biasanya Shaqiri bermain sebagai pemain pengganti. Namun rotasi pemain untuk memainkan Shaqiri pada pertandingan melawan Red Star nanti akan keputusan yang bijak bagi Jurgen Klopp.
Pada posisi bertahan, Virgil van Dijk dan Joe Gomez tentu akan mengisi posisi bek tengah untuk Liverpool. Kedua bek tersebut sangat disiplin sekali sehingga para pemain lawan cukup sulit untuk menembus kedua pemain tersebut. Terlebih sosok yang berdiri di bawah mistar gawang Liverpol adalah Alisson Becker. Kiper asal Brasil tersebut sangat tangkas dalam menepis tendangan lawan.
Sementara itu pada kubu Red Star, Milan Pavkov akan menjadi striker yang berbahaya bagi Liverpool. Pavkov terbilang sangat produktif di laga domestik. Striker asal Serbia tersebut berhasil mencetak 5 gol dalam 9 pertandingannya di liga Serbia. Selain Pavkov, lini depan Red Star juga akan diisi oleh gelandang seperti Marko Marin. Mantan pemain Chelsea tersebut memilki akurasi umpan yang tinggi serta gaya permainan yang luar biasa.
Head to Head
Kemenangan 4-0 pada laga di kandang Liverpool nampaknya akan kembali berulang pada pertandingan ini. The Reds berpeluang untuk memetik kemenangan lagi walaupun hanya sebagai tim ini.
Hal itu didukung dengan performa The Reds yang bagus di Liga Inggris. Ini akan menjadi kemenangan kedua Liverpool atas Red Star.
Tips Taruhan
Red Star Belgrade vs Liverpool | First Half Asian Handicap Liverpool -0.75 @ 1.86 | |
7 November 2018, 00:55 WIB |
Liverpool menjadi tim yang diunggulkan dalam pertandingan nanti. Laga ini diprediksi akan berakhir dengan skor 3-1 untuk kemenangan Liverpool di markas Red Star. Pasang taruhannya di SBOBET sekarang!
PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI () TARUHAN KAMI: | |||
---|---|---|---|
= €20 (SANGAT YAKIN) | = €10 (YAKIN) | = €5 (CUKUP YAKIN) |
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan