Kompetisi Liga Champions musim 2019/2020 merupakan kompetisi yang diselenggarakan oleh UEFA. Liga Champions ini sebelumnya bernama Piala Champions Eropa, saat ini sudah masuk musim ke 28. Pada musim 2019/2020 ini pertandingan final akan diselenggarakan di Stadion Olimpiade Ataturk yang ada di Instanbul, Turki.
Bagi tim yang berhasil menjadi juara Liga Champions akan mendapatkan kesempatan untuk bertanding melawan Liga Eropa pada ajang Piala Super UEFA. Bagi tim yang juara Liga Champions juga akan bermain di Piala Dunia Antarklub yang diadakan oleh FIFA. Selain itu klub tersebut juga akan lolos pada kompetisi Liga Champions musim depan.
Seiring perkembangan zaman maka dunia teknologi juga semakin berkembang. Di dunia sepak bola kini sudah semakin maju dengan didukung teknolohi baru, VAR (video assistant referee). Pada musim ini Liga Champions akan diikuti oleh 79 klub yang merupakan anggota dari UEFA. Bagi tim yang lolos Liga Champions kali ini akan ditentukan berdasarkan peringkat pada koefisien UEFA.
1. Asosiasi yang mendapatkan peringkat 1 sampai 4 akan mendapatkan jatah 4 tim
2. Asosiasi yang mendapatkan peringkat 5 sampai 6 akan mendapatkan jatah 3 tim
3. Asosiasi yang mendapatkan peringkat 7 sampai 15 akan mendapatkan jatah 2 tim
4. Asosiasi yang mendapatkan peringkat 16 sampai 55 akan mendapatkan jatah 1 tim
5. Bagi klub yang berhasil menjadi juara Liga Champions dan menjuara Liga Eropa maka akan mendapatkan tempat tambahan ketika tidak lolos ke Liga Champions melalui liga domestik
Klub sepak bola yang otomatis sudah lolos ke fase grup Liga Champions mereka berasal dari 4 liga besar di Eropa : Jerman, Italia, Spanyol, dan Inggris. Namun kemungkinan besar Premier League akan memiliki 5 wakil di fase yang terdiri 32 klub tersebut.
Setelah berakhirnya kompetisi Liga Italia musim ini maka hal ini menandai kepastian 4 tim yang akan mengikuti Liga Champions depan. Klub tersebut adalah Inter Milan, Atalanta, Napoli, dan juaranya Juventus. Lebih uniknya lagi ke-4 kub ini akan berada di pot yang berbeda ketika undian fase grup.
Proses penyisihan Liga Champions ini akan dibagi menjadi 8 grup. Setiap grup ini nantinya akan terdiri dari 4 tim. UEFA akan menyusun sistem pot untuk menentukan siapa masuk grup mana. Dalam hal ini akan diklasifikasikan menjadi 4 pot.
Daftar Tim Unggulan UCL
Pada pot pertama akan diisi oleh juara dan finalis Liga Champions musim lalu yaitu Tottenham dan Liverpool, juara Liga Eropa yaitu Chelsea atau Arsenal. Selain itu akan diisi oleh juara dari enam liga dengan urutan koefisien tertinggi di UEFA. Klub tersebut adalah Manchester City (Inggris), Barcelona (Spanyol), Bayern Munchen (Jerman), Juventus (Italia), PSG (Prancis), dan Zenit (Rusia).
Kalau di pot ke-2 sampai ke-4 akan diisi oleh klub lain yang sudah diurutkan berdasarkan koefisien di UEFA. Mulai dari yang tertinggi hingga sampai yang terendah, kecuali 8 klub yang ada di pot pertama. Sebagai contoh Real Madrid yang memiliki koefisien sebanyak 146.000 poin. Koefisien Real Madrid sebenarnya lebih tinggi dari beberapa tim yang ada di bagian pot pertama. Namun karena Real Madrid finis di peringkat ke-3 di Liga Spanyol dan bukan juara Liga Champions. Akhirnya Real Madrid berada pada pot ke 2.
Di pot ke dua sejauh ini sudah terdapat 5 klub yang pasti masuk ke fase grup Liga Champions. Klub tersebut adalah Napoli, Real Madrid, Atletico Madrid, Borussia Dortmund dan Shakhtar Donetsk.
Pada pot ke-3 sudah ada 4 klub yang sudah dipastikan masuk, mereka adalah Red Bull Salzburg (Austria), Bayer Leverkusen (Jerman), Inter Milan (Italia), Valencia (Spanyol). Selain itu terdapat 4 tim yang belum jelas akan ada di pot ke-3 atau ke-4. Klub tersebut adalah Lokomotiv Moskwa (Rusia), Genk (Belanda), Galatasaray (Turki), RB Leipzig (Jerman).
Kalau Atalanta (Italia) saat ini memang berhasil finis diperingkat ke-3 Liga Italia. Namun Atalanta hanya berada di pot ke-4, hal ini seiring prestasi yang masih rendah di kompetisi UEFA. Atalanta akan melalukan debut penyisijan grup Liga Champions untuk pertama kalinya. Selain itu ada Lille klub asal Prancis yang juga menempati pot terendah dari 4 pot yang tersedia.
Inilah daftar tim sepak bola yang sudah memastikan diri lolos ke fase grup Liga Champions 2019/2020
1. Spanyol : Real Madrid, Atletico Madrid, Valencia, dan Barcelona
2. Inggris : Tottenham Hotspur, Chelsea, Liverpool, Manchester City
3. Italia : Napoli, Atalanta, Inter Milan, Juventus
4. Jerman : Bayern Munchen, Leipzig, Leverkusen, Dortmund
5. Prancis : Paris Saint-Germain, Losc Lille
6. Rusia : Zenit, Lokomotiv Moskva
7. Portugal : Benfica
8. Ukraina : Shakhtar Donetsk
9. Turki Genk
10. Austria : Salzburg
Demikianlah para klub sepak bola Eropa yang sudah pasti lolos di Liga Champions 2019/2020. Pastinya ada salah satu klub kesayangan anda berlaga di Liga Champions. Berikan dukungan penuh agar tim kesayangan anda di SBOBET dapat meraih gelar juara Liga Champions musim ini.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan