Pertandingan Perancis vs Belgia dalam semifinal Piala Dunia 2018 akan berlangsung di Stadion Saint Petersburg pada 10 Juli waktu Rusia atau 11 Juli pukul 01.00 waktu Indonesia. Bagaimana odds SBOBET untuk pertandingan ini? Ikuti prediksi Piala Dunia 2018 dari blog SBOBET berikut ini.
Kedua tim kuat Eropa ini akan saling berhadapan untuk menentukan siapa yang pantas lolos ke final Piala Dunia Rusia. Ya, sudah pasti juara Piala Dunia 2018 berasal dari Eropa. Empat negara yang lolos ke babak ini semuanya berasal dari benua biru Eropa.
Selain akan berhadapan Perancis vs Belgia, di pertandingan lainnya juga terdapat laga Inggris vs Kroasia.
Belgia lolos ke babak semifinal setelah mengalahkan Brasil 2-1. Sementara Perancis melewati tim Amerika Selatan lainnya, Uruguay dengan skor 2-0.
Belgia dan Perancis menjadi favorit juara. Namun mereka bertemu dalam partai hidup-mati sebelum babak puncak. Pertempuran yang seru akan terjadi di Saint Petersburg.
Taruhan & Odds SBOBET Perancis vs Belgia
Bursa taruhan SBOBET menempatkan Perancis sebagai unggulan. Odds 2.56 diberikan kepada Prancis, odds seri adalah 3.15, dan odds kemenangan Belgia 2.85 pada pasar taruhan 1X2.
Melihat bursa odds SBOBET ini, terlihat tipis Perancis diunggulkan. Hal ini wajar mengingat Belgia juga tim yang tak mudah ditaklukkan.
Sementara untuk bursa taruhan babak 1, kemungkina hasil yang didapatkan adalah seri. Hal itu bisa kita lihat dalam pasar taruhan 1X2 babak 1 dimana seri ditetapkan dengan odds 1.92, sementara peluang kemenangan Perancis pada babak 1 ditetapkan pada 3.20, lebih diunggulkan dibandingkan dengan Belgia yang memperoleh odds 3.75.
Memang tidak akan mudah menetapkan prediksi Perancis vs Belgia. Kedua tim memiliki kemampuan yang setara. Keduanya dihuni oleh deretan pemain berkelas yang pasti akan membuat pertandingan ini sangat seru dan tak boleh dilewatkan.
Prediksi Pemain Perancis vs Belgia
Line-up susunan pemain kedua tim diprediksi akan menampilkan kekuatan terbaik kedua tim.
Di bawah mistar akan saling adu hebat, dua penjaga gawang kelas dua, Lloris di kubu Perancis dan Courtois di kubu Belgia akan menunjukkan siapa yang lebih piawai dalam menjaga gawang untuk mencegah kebobolan.
Di samping itu mereka juga akan diperkuat oleh pemain terbaiknya, seperti Varane, Pogba, Kante, Mbappe dan Griezmann di kubu Perancis; dan Kompany, Vertonghen, de Bruyne, Lukaku, Hazard, dan Fellaini di kubu Belgia.
Berikut ini prediksi selengkapanya pemain yang akan diturunkan dalam laga Perancis vs Belgia.
Perancis: Lloris, Pavard, Umtiti, Varane, Lucas, Pogba, Kante, Mbappe, Griezmann, Tolisso, Giroud
Belgia: Courtois, Alderweireld, Vertonghen, Kompany, Carrasco, Fellaini, Witsel, Chadli, De Bruyne, E.Hazard, Lukaku,
Memang Blaise Matuidi sudah boleh kembali setelah pada perempatfinal mengalami suspensi. Akan tetapi Didier Deschampes kemungkinan akan memilih untuk membangkucadangkannya terlebih dulu
Sementara di kubu Belgia tak bisa menampilkan Thomas Meunier yang mendapatkan hukuman kartu kuning pada pertandingan melawan Brasil. Dengan begitu Chadli dan Carrasco kemungkinan akan kembali dimaksimalkan untuk memperkuat tim Belgia.
Laga Kelas Dunia: Perancis vs Belgia
Ini akan menjadi pertandingan super seru. Perancis adalah juara Piala Dunia 1998. Dua dekade kemudian tim ini siap untuk merebut kembali trofi bergengsi ini.
Di sisi lain ada Belgia yang memiliki skaud dengan deretan pemain terbaik. Sering disebut sebagai generasi emas skuad Belgia, tim ini sudah menunjukkan bagaimana kemampuan mereka dalam menghajar lawan-lawannya di babak sebelumnya.
Brasil, Jepang, Tunisia, Panama, dan Inggris sudah merasakan betapa kuatnya tim Belgia. Tim ini mampu menghasilkan banyak gol. Aliran serangan yang dibangun dikomandoi oleh Eden Hazard dan di lini depan juga terdapat Romelu Lukaku yang sangat tajam. Tapi tak hanya itu, semua pemain di tim ini memiliki kemampuan mencetak gol yang sama baiknya. Fellaini dan Vertonghen sudah membuktikan bagaimana mereka pun bisa menjadi pemain yang siap mengubah jalannya pertandingan.
Hal yang paling diingat tentu saja bagaimana Belgia mampu bangkit setelah tertinggal dari Jepang 2-0 hingga akhirnya berhasil menang 3-2.
Mereka punya kemampuan yang hebat, mental juara, dan semangat bermain yang selalu pantang menyerah.
Bagi Belgia, pencapaiannya kali ini sudah menyamai apa yang mereka capai di Meksiko 1986 saat mencapai babak semifinal. Ketika itu mereka dikalahkan oleh Argentina yang kemudian menjadi juara turnamen waktu itu.
Sementara Perancis memiliki kekuatan serang yang hebat. Ada Kylian Mbappe, Giroud dan Griezmann yang akan menjadi trisula maut yang dapat mengancam gawang Courtois.
Perancis sudah membuktikan bagaimana mereka menang atas Australia, Peru, mengatasi perlawanan Argentina dan juga menyingkirkan Uruguay.
Namun banyak yang menyayangkan saat itu Uruguay tak bisa diperkuat oleh Edinson Cavani. Ketidakhadiran striker tersebut berpengaruh terhadap tumpulnya lini depan tim Uruguay. Sedikit banyak hal itu menguntungkan Perancis yang akhirnya berhasil menang dengan skor 2-0.
Yang mencolok tentu saja adalah kemampuan Perancis bisa tiga kali meraih clean sheet dalam lima pertandingan di Piala Dunai Rusia ini. Clean sheet tersebut dicapai saat lawan Peru, Denmark dan Uruguay. Ketangguhan lini belakang Perancis berkontribusi penting pada hasil tersebut.
Jadi siapa yang akan menang? Perancis atau Belgia? Sulit untuk memprediksi pertandingan ini. Namun Perancis lebih layak diunggulkan. Bisa saja Perancis menang tipis dalam 1X2, tapi bisa juga butuh waktu lebih lama. Bisa hingga perpanjangan waktu atau bahkan adu penalti.
Ayo pasang taruhan semifinal Piala Dunia 2018 di SBOBET sekarang juga!
Disclaimer: Peluang benar pada saat dipublikasikan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita PIALA DUNIA 2018 dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan